
Sajadah lipat praktis adalah variasi terbaru dari jenis perlengkapan sholat yang satu ini. Pada dasarnya sajadah menjadi bagian cukup penting dalam menjalankan ibadah. Apalagi sekarang sudah hampir memasuki Bulan Ramadhan. Tidak heran jika banyak dari kalangan yang membutuhkan. Sehingga penawaran sajadah mengalami kenaikan. Jika dilihat lebih lanjut sekarang sajadah sudah bertansformasi menjadi menarik.
Seperti, kemunculan produk-produk...